Rabu, 06 Mei 2015

Inilah isi sambutan ketua kwarcab nganjuk di extrepasca 2015

Ketua Kwarcab Nganjuk memukul gong usai memberikan sambutan
Memang hal yang sangat spesial di extrepasca 2015, karena Pembina upacanya adalah kepala kwarcab kabupaten Nganjuk. Sangat jarang kegiatan pramuka yang bisa di hadiri oleh kepala kwarcab nganjuk secara langsung, biasanya di wakili oleh orang lain.

Didalam sambutannya, beliau memberikan apresiasi yang sangat luar biasa untuk Gugus Depan pramuka SMAN 1 Kertosono yang berhasil melaksanakan extrepasca setiap tahunnya. Selain itu beliau juga mengatakan bahwa extrepasca ini mirip kegiatan pramuka daerah jawa timur yang baru saja di mulai tahun 2015 ini.

“Kegiatan extrepasca 2015 ini mirip dengan EJSC(east jaa scout competition) yaitu kegiatan yang mencari bibit unggul pramuka penggalang yang nantinya akan mewakili jawa timur di ajang pramuka internasional”

Selain memberikan sambutan, beliau juga membuka secara resmi acara extrepasca 2015 dengan memukul gong yang sudah di siapkan oleh panita.

About the Author

Ahmad Habibi

Author & Editor

Has laoreet percipitur ad. Vide interesset in mei, no his legimus verterem. Et nostrum imperdiet appellantur usu, mnesarchum referrentur id vim.

Posting Komentar

 
Kabar EXTREPASCA 2015 © 2015 - Designed by Templateism.com